banner new lobu teknik

Tentang Kami

LOBU TEKNIK adalah Toko Usaha yang berkembang khususnya dalam bidang penyediaan barang-barang atau alat penunjang kerja untuk kebutuhan industri yang ada di Indonesia, meliputi bidang penjualan peralatan industri antara lain : Flow Meter, Water Meter, Electromagnetic flow meter, Vortex Flow Meter, Sanitary Flow Meter, Sewage Meter (Meteran Air Limbah) Stick Sounding, Pasta Air dan Pasta Minyak, Gear Pump, Windsock, Frame Windsock. Perusahaan kami memberikan pelayanan penjualan dengan jaminan garansi product dan replacement untuk sebagian product kami.